Artikel

GOTONG ROYOG NORMALISASI PARIT DI DESA TENTE

05 Februari 2020 05:10:39  Admin Umum  12 Kali Dibaca  Berita Desa

Air buangan limbah Rumah Tangga dan hujan mengakibatkan genangan dan tumpah di jalan raya yang diakibatkan oleh tersumbatnya drainase  yang berada diseputaran  di Dusun Sukamaju khususnya di Daerah Pertokoan Rt.06 Rw.03 Desa Tente.

Dampak dari genangan air tersebut membuat kenyamanan dari pengguna jalan terganggu.hal tersebut disikapi dan direspon oleh Pemerintah Desa Tente,dengan melibatkan seluruh Aparatur Desa Tente,BPD dan Satuan Polisi Pamong Praja Kecamatan Woha bersama-sama melakukan kegiatan gotong-royong bersama.

Sebelumnya Pemerintah Desa Tente melayangkan surat Pemberitahuan terlebih dahulu kepada pemilik toko yang sebagian tutupan drainasenya tersumbat agar membongkar tutupan tersebut.

Kades Tente “Azhar,SE”turun serta mengerjakan langsung pembongkaran tutupan drainase tersebut.namun ada sebagian kendala yang dihadapi di lapangan.

Pekerjaan itu tidak mungkin kita kerjakan secara fisik tepatnya kita kerjakan dengan alat berat,supaya pekerjaannya lebih mudah”Ujar salah satu Warga”.

Selain dari melakukan gotong Royong Pemerintah Desa Tente juga berkoordinasi dengan Pihak Kecamatan dan melayangkan surat kepada Balai Pelaksanaan  Perbaikan Jalan Regional IX Mataram.

Semangat Kepala Desa Tente patut diacungi jempol dan menjadi contoh bagi kepala desa yang lain “Hal tersebut saya lakukan semata mata untuk warga saya sebab jabatan Kepala Desa adalah Pelayan Masyarakat dan Bukan untuk dilayani”Ujar Bang AZ Sapaan Akrab Kepala Desa Tente.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Aparatur Desa

Arsip Artikel

Lokasi Kantor Desa


Alamat : Jalan Buya Hamka Tente-Bima
Desa : Tente
Kecamatan : WOHA
Kabupaten : Bima
Kodepos : 84171
Telepon :
Email : admin@desatente.web.id

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:39
    Kemarin:167
    Total Pengunjung:135.102
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:13.59.120.26
    Browser:Mozilla 5.0